DEFINISI DAN PENGERTIAN LDKS
Latihan dasar kepemipinan siswa atau LDKS adalah sebuah bentuk kegiatan yang bertolak ukur kepada peningkatan sumber daya siswa/siswi peserta untuk mendalami dan memahami tentang konsep-konsep atau dasar – dasar sebuah organisasi
A. Tujuan LDKS
Melalui LDKS para siswa/I peserta kegiatan ini dihar
1. Memiliki keterampilan dan pemahaman tentang organisasi yang lebih baik dibandingkan dengan siswa-siswi yang tidak mengikuti (LDKS ), para siswa/siswi peserta mendapatkan sebuah pengalaman baik secara intelektual maupun pengalaman tentang cara bagaimana memimpin memanjemen sebuah organisai.
2. Melalui LDKS para siswa/siswi diharapkan dapat lebih berani dan bermain peran aktif dengan tampil dalam menyuarakan aspirasi para siswa/I kepada pihak sekolah sehingga dalam proses pembangunan kea rah kemajuan sekolah dapat terealisasi secara bersama-sama
3. Melalui LDKS para siswa/I diharapkan dapat memiliki karakteristik seorang pemimpin yang memiliki intelektual, kreatifititas serta nalar berfikir yang berguna bagi agama dan tanah air bangsa Indonesia yang dijiwai oleh semangat pancasila dan undang-undang dasar 1945 dan berkeyakinan kepada Tuhan Yang Maha Esa
Perlengkapan LDKS SMAN 68
A. Perlengkapan Pribadi
1. Baju Pramuka lengkap (termasuk tali)
2. Baju Olahraga
3. Kaos putih polos 3-4
4. Kaos hitam lengan panjang
5. Celana training 3 (satu 68, dua bebas)
6. Baju koko
7. Al-Quran, sejadah
8. Topi Hitam
9. Slayer angkatan
10. Buku tulis kosong dan alat tulis
11. Tas berupa ransel
12. Jas hujan Rp 10.000
13. Sendal
14. Kaos kaki 3
14. Plastik sampah ukuran besar
15. Plastik kecil (bagi yang mudah mabuk)
16. Perlengkapan mandi 3 hari (opsional)
17. Handuk kecil (KANEBO)
18. Senter beserta baterainya
19. Obat-obatan pribadi
20. Snack (opsional)
21. Air mineral sesuaikan
22. Piring, gelas, dan sendok plastik diberi nama
23. Perlengkapan khusus (wanita)
24. Nametag
Name tag bentuk logo 68 20x30 (ralat menjadi 10×10) belakangnya karton warna item jarak 2 cm dilaminating tulis pake tip x cair, pinggiran kata dikasih spidol item. Foto 3×4 background biru.
Tali name tag tali sepatu warna hitam
Format :
Nama lengkap
Nama panggilan
Kelas
Kelompok
Penyakit
25. Jaket Tebal
26. Al Mathurat Sughra
27. Baju angkatan
B. Perlengkapan kelompok
1. Kompas bidik
2. Lilin putih ukuran d=1,6cm t=16cm 6 buah
3. 2 tongkat. 1 salah tongkatnya dibagi 2
4. Kain Perca/bendera untuk menandakan kelompok. Digunakan di atas tongkat
5. Kertas gambar A3
6. Busur
7. Susu Nasional {Indomilk 190g} satu orang satu/kelompok rasa vanilla
8. Air bening bugar {Vit} 1½L ×3
9. Cemilan teman palu pergi {Tango 78g} jumlah 3 rasa vanilla
10. Roti tim pencari orang hilang {Sari Roti sobek} rasa coklat
11. Penggaris
C. Barang yang dilarang dibawa
1. HP
2. Senjata tajam
3. Narkoba
4. Alat musik
5. Alat elektronik lainnya
6. Perhiasan
7. Make Up
8. Buku bacaan
9. Barang mewah
10. Membawa uang lebih dari 30rb
11. Jedai
12. Koper
13. Bantal, guling, dan selimut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar